Standar Operasional Prosedur Penyimpanan Limbah B3 dan Non B3

Standar Operasional Prosedur Penyimpanan Limbah B3 dan Non B3

Limbah merupakan hasil pembuangan perusahaan yang dapat memberikan dampak buruk bagi lingkungan dan kesehatan. Guna mengantisipasi dampak buruk tersebut, setiap perusahaan diwajibkan untuk menerapkan Standar Operasional Prosedur atau SOP. Pembuatan SOP sendiri bertujuan agar perusahaan memioiki acuan dalam mengelola limbah. Limbah beracun dan berbahaya dikenal dengan limbah B3 sedangkan limbah tak beracun dikenal dengan limbah non…

Cara Membersihkan Telinga Balita Secara Aman

Cara Membersihkan Telinga Balita Secara Aman

Kotoran telinga atau yang disebut juga dengan serumen adalah sebuah gumpalan lunak. Gumpalan ini berfungsi untuk melindungi telinga dan juga berperan dalam menghindari  debu, menghambat pertumbuhan kuman dan juga menjaga supaya air tidak masuk ke dalam telinga. Kotoran pada telinga ini bisa menyebabkan gangguan apabila jumlahnya berlebihan. Tidak terkecuali pada bayi. Ada anggapan jika membersihkan…

Ini Dia Ragam Prasasti, Bukti Kayanya Sejarah Kerajaan di Indonesia

Peninggalan sejarah memang sangat menarik dibahas. Salah satunya adalah prasasti. Batu tulis yang umumnya berisikan informasi seputar sejarah kerajaan di Indonesia ini hadir di berbagai macam daerah. Sejarah memang meninggalkan banyak jejak, termasuk prasasti ini. Berikut beberapa temuannya. Ragam Prasasti dalam Sejarah Kerajaan Indonesia Umumnya prasasti yang ditemukan ditulis dalam bahasa Pallawa. Ada pula bahasa…

Jalur Pendakian Gunung Sumbing Via Garung

Jalur pendakian gunuung Sumbing via Garung merupakan salah satu jalur pendakian gunung Sumbing yang paling dianggap favorit. Namun, sebagai pendaki yang baik, apakah kamu tahu ada apa saja di dalamnya? Jalur Pendakian Gunung Sumbing via Garung Jalur Pendakian Garung Jalur pendakian gunung Sumbing via Garung termasuk dalam salah satu jalur pendakian favorit. Hanya saja banyak…

Cara Download Video Youtube di Android

Cara Download Video Youtube di Android

YouTube adalah aplikasi yang berguna bagi Anda untuk menemukan dan menikmati video menarik melalui internet. Artikel ini akan menunjukkan kepada Anda beberapa cara download video youtube di android dengan bantuan aplikasi atau tanpa harus mengunduh aplikasi lain. Ikuti instruksi berikut ini yang kami ambil referensinya dari bidangtekno.com! 1. Cara Download Video Youtube di Android Langsung…

Yuk Cicipi Aneka Kuliner Jepara yang Memanjakan Lidah

Selain terkenal dengan produk mebel Jepara, kabupaten satu ini juga kaya akan khazanah kulinernya. Aneka pilihan kuliner Jepara bisa menjadi pilihan kudapan menarik selama berada di kabupaten satu ini. Untuk yang sedang jalan-jalan di kawasan utara Jawa, lengkapi pengalaman Anda dengan mencicipi aneka hidangan lezat ini. Umumnya untuk harga makanannya cukup terjangkau, sehingga aman untuk…

Mengulik Apa Itu Pengertian Youtube dan Sejarahnya

Mengulik Apa Itu Pengertian Youtube dan Sejarahnya

Semakin berkembangnya dunia digital yang ada, maka melahirkan banyak platform platform yang canggih. Salah satunya yang bisa anda temukan yaitu Youtube atau situs untuk video sharing. Platform ini seakan menjadi wadah bagi para penggunanya dalam mewujudkan kreativitas. Namun, tahukah anda mengenai pengertian Youtube dan sejarahnya? Yuk simak di sini! Sekilas MengenaI Youtube Beserta Lika Liku…

3 Makanan Khas Balikpapan Paling Terkenal, Ada Si Manis Pisang Gapit!

3 Makanan Khas Balikpapan Paling Terkenal, Ada Si Manis Pisang Gapit!

Dijuluki sebagai kota pelabuhan, Balikpapan merupakan salah satu kota maju yang ada di Provinsi Kalimantan Timur. Bahkan kota satu ini cukup sering dijadikan sebagai tujuan destinasi wisata untuk berlibur. Tidak hanya pesona wisatanya saja, makanan khas Balikpapan yang terkenal lezat juga menjadi alasan bagi para wisatawan untuk berkunjung. Penasaran ? Simak informasinya berikut. Daftar Makanan…

Pengertian Makanan Khas Daerah

Indonesia adalah salah satu negara yang terdiri atas ribuan kepulauan. Banyaknya pulau yang dipisahkan oleh perairan setiap daerah membuat ragam budaya dan kekhasan yang hadir. Seperti halnya makanan khas, pastinya sudah banyak yang tahu, bukan? Pengertian Makanan Khas dari Setiap Daerah Mendoan Khas Banyumas Siapa yang tidak kenal dengan mendoan? Salah satu makanan khas daerah…