Ujung Genteng, Pantai Sukabumi Yang Terkenal Dengan Tujuh Ombaknya!

Ujung Genteng, Pantai Sukabumi Yang Terkenal Dengan Tujuh Ombaknya!

Dari sekian banyaknya pantai Sukabumi, nama Ujung Genteng paling populer di kalangan wisatawan. Tersohornya pantai dilatarbelakangi oleh keganasan ombaknya. Orang-orang menyebutnya dengan tujuh ombak. Tujuh ombak merupakan satu spot khusus di pantai tersebut. Karakteristiknya adalah tingginya ombak yang membentuk 7 lapis. Tak salah bila Anda akan menemukan sejumlah peselancar yang berusaha menaklukkannya. Keganasan ombak ini…

Bali Underwater Scooter

Bali Underwater Scooter

Pulau Bali menyimpan berbagai tempat wisata yang menarik untuk dikunjungi, maka tidak heran jika banyak wisatawan domestik dan mancanegara ketika berlibur ingin mengunjungi pulau yang indah ini. Di Bali Kalian dapat melakukan berbagai aktivitas liburan di pantai baik menikmati alam pantai yang indah, berjemur, bermain-main pasir pantai, menaiki perahu, bermain wahana air, memancing ataupun aktivitas…

Kabupaten Banjar

Kabupaten Banjar

Kabupaten Banjar berada di Propinsi Kalimantan Selatan. Ibukotanya Martapura. Martapura dulunya merupakan ibukota Kesultanan Banjar. Luas Kabupaten Banjar kurang lebih 4.688 km2. Dan penduduknya sebanyak 506.204 terdiri dari beragai suku. Kabupaten Banjar memiliki 277 Desa, 13 kelurahan dan 20 Kecamatan. Sebagian besar warga Banjar mengandalkan pertanian seperti pertanian karet sebagai matapencaharian utama. Terdapat juga tambang…

3 Trik Rahasia Memilih Niche Blog yang Potensial

3 Trik Rahasia Memilih Niche Blog yang Potensial

Sebelum membuat blog baru, hal penting yang perlu Anda lakukan adalah menentukan niche apa yang nantinya akan dipilih. Langkah ini penting dilakukan agar blog yang Anda miliki ramai dikunjungi. Niche blog yang barus juga disukai oleh search engine dan tentunya yang tidak keluar dari jalur niche. Apa sajakah tips-tips memilih niche blog yang tepat? Berikut…

Menjelajah Ria Kenjeran Pantai di Surabaya yang Tersohor

Menjelajah Ria Kenjeran Pantai di Surabaya yang Tersohor

Ria Kenjeran menjadi pantai di Surabaya yang namanya cukup terkenal. Apalagi semenjak pantai ini disulap menjadi lebih bersih serta cantik. Banyak wisatawan yang datang berkunjung ke pantai ini baik dari dalam maupun luar Surabaya. Ragam Aktivitas di Ria Kenjeran Pantai Ria Kenjeran menjadi salah satu tujuan liburan warga Surabaya yang murah meriah. Apalagi ada banyak…

Apple Watch Vs Garmin, Mana Yang Lebih Unggul?

Apple Watch Vs Garmin, Mana Yang Lebih Unggul?

Di era serba digital seperti sekarang, ada banyak sekali jenis gadget, salah satunya yaitu smartwatch. Smartwatch merupakan jam tangan pintar yang menggunakan sistem operasi, persis seperti smartphone dan laptop. Nah keinginan orang-orang terhadap smartwatch ini berbeda-beda. Ada yang mengharapkan bahwa smartwatch ini dapat terhubung ke internet sehingga bisa menerima notifikasi dan mengakses file digital layaknya…

Penerimaan Negara Bukan Pajak

Penerimaan Negara Bukan Pajak

Jika melihat dari pengertiannya berdasar UU No.20 tahun 1997, Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) adalah seluruh penghasilan pemerintah pusat yang tidak diperoleh dari pendapatan perpajakan. Sehingga PNBP menjadi salah satu unsur APBN (Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara) yang menjadi instrumen bagi pemerintah untuk mengatur pendapatan dan penghasilan negara demi mencapai pertumbuhan ekonomi.   Melalui PP…

Mengenal Lebih Dekat dengan Kota Pontianak

Mengenal Lebih Dekat dengan Kota Pontianak

Selain dikenal dengan kota Khatulistiwa, Pontianak juga mendapat sebutan dari para Etnis Tionghoa Pontianak dengan nama โ€˜Khun Tienโ€™. Ibu kota dari provinsi Kalimantan Barat ini terkenal dengan keaneka ragaman budaya. Namun tahukah kamu selain budaya yang berlimpah, Pontianak juga merupakan tempat pendidikan dan pariwisata yang baik ? ย Yuk simak ulasan berikut untuk mengenal lebih dalam…

Mengapa Sejarah Kabupaten Bandung Disebut Teks Eksplanasi

Mengapa Sejarah Kabupaten Bandung Disebut Teks Eksplanasi

Salah satu kota metropolitan yang berada di wilayah provinsi Jawa Barat adalah kota Bandung. Kota satu ini memiliki banyak julukan, namun yang paling terkenal adalah kota kembang. Hal ini bermula dari keindahan yang dipancarkan dari kota ini luar biasa, bahkan terlihat seperti hiasan bunga yang dapat tumbuh subur. Agar lebih mengenal seluk beluk kota kembang,…